ZULUBAZE – Google PHK ratusan karyawan untuk Menghemat Biaya Google. Raksasa teknologi yang berada di bawah naungan Alphabet, baru-baru ini mengumumkan bahwa mereka akan memecat ratusan karyawan mereka. Langkahnya diambil sebagai upaya untuk menekan biaya operasional yang terus meningkat. Meskipun tidak menyebutkan jumlah pasti, juru bicara Google mengatakan bahwa PHK akan berdampak pada berbagai divisi dan wilayah. Sebelumnya, pada Januari 2023, Alphabet juga telah mengungkapkan rencana mereka untuk mengurangi 12 ribu karyawan di seluruh dunia.
Konfirmasi Pemberhentian Ratusan Karyawan
Tanggal 10 Januari 2024, Google mengumumkan penghentian sejumlah karyawan di unit Voice Assistant mereka. Tidak hanya itu, kebijakan pemutusan hubungan kerja juga diterapkan pada tim perangkat keras yang mengurusi produk Pixel, Nest, Fitbit. Terutama, mayoritas dari karyawan yang terkena dampak berasal dari tim augmented reality (AR). Menyoroti perubahan strategis perusahaan dalam fokus pengembangan teknologi.
Tim teknik juga tidak luput dari pemangkasan karyawan, menambah kompleksitas dampak kebijakan terhadap berbagai aspek pengembangan perangkat. Langkah itu menunjukkan bahwa restrukturisasi internal Google tidak hanya terbatas pada satu area, melainkan mencakup sejumlah divisi. Semuanya mencerminkan transformasi organisasi Google demi mencapai tujuan dan strategi bisnis yang lebih efisien dan relevan.
Bekerja Lebih Baik dan Efisien Adalah Alasannya
Juru bicara Google mengonfirmasi bahwa sepanjang tahun, berbagai tim di perusahaannya telah mengimplementasikan perubahan untuk meningkatkan efisiensi dan kinerja. Sekaligus juga untuk mengalokasikan sumber daya sesuai dengan prioritas utama produk Google. Langkah-langkah tersebut merupakan bagian dari inisiatif perusahaan untuk mengoptimalkan struktur organisasi. Khususnya guna menyesuaikan diri dengan dinamika pasar teknologi yang terus berkembang.
Transformasi organisasional yang dilakukan beberapa tim melibatkan penghapusan beberapa peran secara global. Hal tadi mencerminkan komitmen Google untuk terus beradaptasi dengan perubahan industri dan memastikan sumber daya perusahaan digunakan secara efektif. Dengan penekanan pada efisiensi dan peningkatan kerja tim, Google berupaya menjaga daya saingnya dalam dunia teknologi yang kompetitif.
Berencana untuk Menambahkan Kemampuan AI
Tahun 2023, Google mengumumkan rencana ambisius untuk mengintegrasikan kemampuan AI generatif ke dalam asisten virtualnya. Fokus utama rencananya adalah menjadikan AI sebagai asisten yang dapat membantu merencanakan perjalanan, memberikan pengalaman pengguna yang lebih canggih. Selain fungsi perencanaan perjalanan, kecerdasan buatannya akan membantu Google dalam merespons email secara lebih efektif.
Bahkan, Google memandang AI sebagai alat yang dapat meningkatkan efisiensi dan kinerja karyawan. Visi Google untuk tahun 2023 adalah menciptakan lingkungan kerja yang lebih efisien dan mendorong produktivitas. Integrasi AI ke dalam berbagai aspek pekerjaan diharapkan dapat memberikan kontribusi signifikan dalam mencapai tujuan perusahaan. Demi untuk memberikan solusi teknologi inovatif dan mendukung produktivitas yang lebih baik bagi seluruh tim Google.
Ingin susul keberhasilan Chat GPT Open AI
Terakhir, juru bicara Google menyatakan niatnya untuk mengikuti jejak kesuksesan yang telah diraih oleh Chat GPT. Popularitas Chat GPT belakangan ini tak lepas dari kecerdasannya yang membantu berbagai aspek pekerjaan manusia. Di mana memberikan tips dan memberikan pengalaman berbincang yang memukau. Fenomena tadi mencerminkan evolusi zaman yang membuat Chat GPT menjadi fokus perhatian masyarakat. Google, sebagai pemimpin industri teknologi, mengamati Chat GPT sebagai pesaing yang perlu dikejar kesuksesannya.
Melihat perkembangan teknologi komunikasi, Google ingin memastikan bahwa produk-produknya tetap relevan dan dapat bersaing di pasaran yang terus berubah. Dengan menyusul keberhasilan Chat GPT, Google berkomitmen untuk terus mengembangkan teknologi canggih yang dapat memenuhi kebutuhan dan harapan pengguna. Integrasi inovasi semacam ini akan membantu Google mempertahankan posisinya sebagai pelopor. Khususnya dalam menyediakan solusi teknologi yang mengubah cara orang berinteraksi dengan informasi. (redaksi: situs judi bola)